Website Resmi SMP MARIA IMMACULATA MARSUDIRINI

Orang tua siswa baru di SMP Maria Immaculata Marsudirini mendapatkan parenting, ilmu ini selalu berkembang dinamis tentang mengasuh, membimbing, serta mendidik anak dengan cara baik dan benar. Kegiatan parenting di SMP Maria Immaculata tidak hanya tentang memberikan dukungan akademis, tetapi juga menciptakan lingkungan yang positif dan mendukung, sehingga anak merasa mendapat dukungan  dan motivasi untuk meraih potensi terbaiknya.

Waktu anak di Sekolah dari jam 07.00 sampai dengan jam 16.00, setelah itu waktunya lebih banyak di rumah, masyarakat, komunitas, untuk itu pihak sekolah mengajak bekerja sama dengan orang tua siswa baru dalam mengembangkan bakat dan minat anak serta membangun karakter melalui pola asuh yang baik sesuai dengan perkemmbangan jaman.(Chr)

Share this